HARGA GALVALUM MOJOKERTO

HARGA PEMASANGAN RANGKA ATAP BAJA RINGAN GALVALUM

 
Harga Pemasangan Rangka Atap Baja Ringan

Harga Pekerjaan Konstruksi Rangka Atap Baja Ringan ditentukan oleh berbagai macam hal sebagai berikut :

DESAIN ATAP

Desain atap juga berpengaruh terhadap penentuan harga pekerjaan pemasangan konstruksi rangka atap baja ringan. Semakin tinggi tingkat kerumitannya, maka semakin mahal pula harga yang di tetapkan.Beberapa informasi yang sangat dibutuhkan sebelum pembuatan desain rangka atap baja ringan antara lain :

  • Lebar Bangunan
  • Panjang Bangunan
  • Bentuk Atap
  • Sudut Kemiringan Atap
  • Over Stek
  • Penutup Atap
  • Jarak Antar Kuda Kuda
  • Denah Bangunan & Kesiapan Bangunan

 

SPESIFIKASI MATERIAL

Spesifikasi material baja ringan harus disesuaikan dengan kondisi dilapangan dan desain yang telah di buat. Secara Umum material baja ringan seringkali dibedakan berdasarkan ketebalannya, misal 0.70m, 0.75mm, 0.95mm sampai dengan 1.00mm. Dengan pilihan spesifikasi material yang berbeda tentu memberikan konsekuensi harga konstruksi yang berbeda pula.

 

MERK BAHAN BAJA RINGAN

Pemilihan merk bahan rangka atap baja ringan juga mempengaruhi penentuan harga konstruksi atap baja ringannya. Masing masing merk rangka atap baja ringan menawarkan keunggulan productnya seperti lebih tinggi karena berbagai keunggulan yang ditawarkannya seperti :

  • Sertifikat SNI & ISO
  • Hasil Uji Kekuatan
  • Jaminan garansi bahan 10 Tahun
  • Pembuatan desain rangka atap
  • Dan lain lain

 

VOLUME PEKERJAAN

Volume pekerjaan konstruksi rangka atap baja ringan juga berpengaruh terhadap penentuan harga pekerjaan konstruksi rangka atap baja ringan. Semakin banyak volumenya, maka semakin murah harganya yang akan kita dapatkan. Biasanya baik produsen ataupun aplikator memberikan harga khusus mengingat bias lebih efisien dalam proses produksi, distribusi dan aplikasnya (gendong indit).

 

LOKASI PEKERJAAN

Semakin jauh Lokasi proyek dari domisili produsen atau aplikator, maka semakin banyak pula biaya distribusi material yang di keluarkan sehingga juga berdampak pada harga pekerjaan konstruksi rangka atap baja ringan.

 

Tinggalkan komentar